![]() |
| Relinquished |
Video diatas untuk mengunlock character Pegasus di Yugioh Duel Links , Pegasus dengan Skill Mind Scan termasuk character favorit di Duel Links dengan kartu andalanya reliquinshed , disini saya akan membagikan deck counter attack pegasus bagi yg tidak memiliki Sonic Bird dan Senju ( untuk fast summon monster ritual )
Karena efek dari Sonic Bird saat dipanggil/summon atau flip bisa memilih Spell Ritual dari deck ke tangan
Efek dari Senju of The Thousand Hand saat dipanggil/summon atau diflip bisa memilih Monster Ritual dari deck ke tangan
Bila mengunakkan 2 monster itu combo ritual bisa menjadi kuat tetapi bila kita bertemu dengan deck anti ritual kita bisa kalah , tetapi sini saya akan membagikan deck combinasi antara normal monster dan Relinquished yang berfokus pada counter attack
![]() |
| Relinquished Deck |
Character : Ishizu Ishtar
Skill Character: Draw Sense : Dark
Deck Reliquished
Monster :
2x Relinquished
1x Rigorous Reaver
2x Sphere Kuriboh
1x Leotaur
1x The Hunter With 7 Weapons
1x Cocoon of Evolution
1x Dunames Witch Dark
1x Axe Raider
1x Jelly Beans Man
2x Warrior Dai Grepher
Spell/Trap :
1x Riryoku
2x Enemy Controller
2x Spell Black Illusion Ritual
1x Michizure
1x Magic Arm Shield
Saya pilih character Ishizu Ishtar karena memiliki Draw Sense : Dark karena Relinquished berattribute Dark, Efek Draw Sense : Dark ketika Life Points berkurang sekitar1800+ kita bisa mendraw 1 Monster berattribute Dark , Di deck itu hanya ada 2 Monster yaitu Reliquished dan Sphere Kuriboh ,Skill ini bisa menjadi penyelamat bila digunakan dalam deck yang pas,
Kartu support terpenting di Deck ini adalah Sphere Kuriboh karena selain bisa mengagalkan serangan , bisa juga digunakan untuk tumbal Ritual Reliquished saat Sphere Kuriboh dikuburan.
Karena Relinquished dan Sphere Kuriboh sama sama bintang 1 , Reliquished bisa langsung dipanggil tanpa pengorbanan lainya hanya memerlukan 1 Sphere Kuriboh dikuburan.
Monster Monster bintang 4 diatas adalah monster monster yang berattribute Earth dan Light , disana disusun untuk melawan monster monster yang attacknya besar dengan dukungan spell yang memadai
seperti:
Michizure saat monster kalian hancur trap ini bisa diaktifkan dan memilih 1 monster untuk dihancurkan.
Enemy Controller untuk mengagalkan serangan dan saat terdesak bisa digunakan untuk tribute 1 monster kita lalu mengendalikan monster musuh 1 turn
Riryoku untuk mengurangi setengah attack lawan dan attack tersebut ditambahkan ke monster kita
Magic Arm Shield aktif saat kita memiliki satu monster di arena lalu musuh memiliki 2 atau lebih monster face up diarena , dan musuh menyerang kita bisa membuat musuh menyerang monsternya sendiri
Cara mendapatkan kartu kartu di atas :
- Sphere Kuriboh bisa didapatkan di The Ultimate Rising Pack
- Michizure bisa didapatkan di Age Of Discovery Pack
- Magic Arm Shield bisa didapatkan di The Ultimate Rising Pack
- Riryoku bisa didapatkan di Card Trader
- Enemy Controller bisa didapatkan saat menang melawan kaiba Level 40/30


0 Response to "Yugioh Duel Links : Reliquished Deck Counter Attack"
Post a Comment